Jumat, 17 Agustus 2012

RESEP COOKIES PAI WAFER VLA BUAH

Dear Blogger


kali ini saya masih tetap dengan tema yang sama.... masih seputar resep resep makanan kali ini saya ambil dari sumber Tabloid Koki.... tampaknya mudah untuk di praktekkan

so mari mencoba


Bahan Membuat Pai Wafer Vla Buah :

Wafer vanila 150 gram, haluskan
Mentega tawar 75 gram, lelehkan
Jeruk kaleng, 1 kaleng, tiriskan
Ceri merah 5 buah, belah 2 bagian
Ceri hijau 5 buah, belah 2 bagian

Bahan Vla Pai Wafer Vla Buah :

Susu cair 200 ml
Gula pasir 50 gram
Tepung maizena 2 sendok makan, larutkan dengan 2 sendok makan air
Esen vanila secukupnya

Cara Membuat Pai Wafer Vla Buah :
Cara Membuat Vla : Campur semua bahan, kecuali esen vanila, aduk rata. Masukkan dalam plastik segitiga.
Campur wafer dan mentega cair, aduk rata.
Cetak adonan dalam cetakan pai kecil, padatkan. Masukkan dalam lemari pendingin hingga mengeras.
Keluarkan kulit pai dari cetakan. Semprotkan vla di dalam kulit pai.
Atur jruk dan ceri diatas vla.

Setelah diatur bisa langsung di sajikan....cocok untuk acara2 arisan dirumah atau buat di bawa bertamu kerumah CAMER,,,,

hehehehehheheeh


HAPPY FASTING

oh Iya ini khan 17 AGUSTUS 2012


SO SELAMAT ULANG TAHUN KEMERDEKAAN NEGARA KU TERCINTA...

SUKSES DAN SEMAKIN JAYA DAN BISA BENAR2 MERDEKA DALAM ARTIAN SEBENARNYA


MERDEKA...MERDEKA..MERDEKAAA



Best Regards



FARAH

Tidak ada komentar:

Posting Komentar